Postingan

Menampilkan postingan dari Maret 27, 2012

Depth of field preview.

Gambar
Depth of field preview   adalah tombol tambahan di badan kamera untuk melihat bagaiamana   kedalaman ruang   terbentuk di foto. Awalanya kamera SLR dirancang untuk selalu membuka lensa pada nilai   bukaan   sebenarnya sehingga kadang mempersulit   fotografer   untuk membidik, terutama di tempat gelap jika menggunakan bukaan kecil. Sebagai contohnya di kamera Pentax Asahi. Namun kamera berikutnya pun tidak memberi solusi yang baik dengan memberi pandangan tetap di bukaan terbesar. Sebagai akibat penggunaan sistem ini,   fotografer   mengalami kesulitan memperkirakan kedalaman ruang di foto nanti. Karena itu beberapa kamera SLR untuk penggunaan profesional atau semi-profesional dilengkapi dengan tombol Depth of field atau DOF preview yang jika ditekan akan membuat kisi-kisi   diafragma   pada lensa merapat sesuai dengan setelan yang dikehendaki. Akibatnya  fotografer   akan dapat melihat   Kedalaman ruang   yang sesungguhnya walaupun tombol   shutter   belum ditekan. Contoh p

Tentang Fotografi

Gambar
Obyek Gelap Obyek Terang Teknis Fotografi & Fungsinya   Fotografi bukan segalanya tentang kamera. Dikatakan bahwa fotografi adalah seni bermain dengan cahaya. Tanpa adanya cahaya, maka mustahil fotografi itu ada. Menghasilkan sebuah gambar yang bagus, harus memiliki visi yang kuat dalam hal ‘melihat’. Memperhatikan cahaya, komposisi dan momen adalah hal-hal yang penting untuk diperhatikan dalam membuat foto yang dapat dikategorikan ‘bagus’.   Namun, sepertinya mustahil dapat menghasilkan foto seperti itu jika tidak mengenal dan memahami dari masing-masing teknis fotografi dasar. Fotografi memang bukan segalanya tentang kamera, namun kamera adalah alat untuk menyalurkan visi kita itu. Maka, sekiranya perlu mengenal dan memahami bagaimana kamera bekerja.   Tugas utama dari kamera adalah mengatur intensitas cahaya yang masuk dan pada akhirnya mengenai film/sensor (selanjutnya saya sebut medium). Apabila, kamera mengizinkan terlalu banyak cahaya yang masuk maka me

Next Sesion

Gambar
Maaf Yaa Kawan Next Sesion pasti kamu dapet materi ini ..... :D

10 Tips Fotografi

Gambar
Ketika Kamera ditangan Kita.., apa yg akan dilakukan...??? Untuk membuat foto berupa potret membutuhkan perencanaan yang baik. Kualitas foto bukan sekadar hasil jepretan kamera saja, namun dapat menampilkan makna dari kepribadian dan ekspresi orang yang ada dalam foto tersebut. Yang perlu diperhatikan tidak hanya subyek foto tersebut, namun juga pencahayaan, latar belakang, set, lokasi, pose, ekspresi muka dan warna. Meski mungkin Anda tidak mampu mengambil foto potret seindah fotografer profesional, namun dengan mempelajari beberapa teknik dasarnya, Anda bisa membuat foto potret sendiri. Berikut ini beberapa tips dan saran untuk membuat foto potret yang baik. 1.  Bagaimana cara membuat seseorang tersenyum di depan kamera? Pastikan subyek yang Anda foto dalam kondisi atau  mood  yang baik untuk difoto. Misalnya Anda ingin membuat foto seorang anak kecil, maka pastikan bahwa ia tidak dalam kondisi lelah atau lapar. Juga pastikan subyek yang Anda foto tidak dalam kondisi lelah karena